3. Sedekah anak yatim jalan mudah menuju surga
“Barangsiapa mengambil anak yatim dari kalangan Muslimin, dan memberinya makan dan minum, Allah akan memasukkannya ke surga, kecuali bila ia berbuat dosa besar yang tidak terampuni. ( HR. Turmudzi)
4. Sedekah anak yatim dapat menenangkan hati
“Sesungguhnya, seorang laki-laki mengeluh kepada Nabi s.a.w., karena hatinya yang keras. Nabi S.A.W. berkata: -‘Usaplah kepala yatim, dan berilah makan orang miskin’. (HR. Ahmad)